SIAPAKAH YANG DOSA? PENJUAL ONLINE ATAU PENGGUNA SOSMED?
SIAPAKAH YANG DOSA? PENJUAL ONLINE ATAU PENGGUNA SOSMED? ___________ Selamat pagi salam sejahtera Sebelumnya mohon maaf tidak ada maksud untuk mengganggu pekerjaan kalian terlebih bagi kalian yang sudah berkeluarga, mungkin ini satu-satunya pencarian nafkah kalian yang sangat membantu didalam mengurangi beban keluarga. Saya hanya ingin menyampaikan bahwa hal ini sudah cukup meresahkan bagi kebanyakan orang-orang. Saya tidak memaksa kalian untuk berhenti dari profesi kalian. Semuanya tergantung kalian, karna semua yang kita kerjakan didunia ini pasti ada hisabnya masing-masing nanti. Tidak sedikit orang yang memilih menjadi profesi penjual online dengan beranika ragam bentuk. Namun tidak sedikit pula yang membuat resah para pengguna sosial media. Salah satu contoh yang sangat mencolok adalah penjual online yang menawarkan berbagai macam perawatan. Seperti pengencangan payudara, bokong, paha dll yang dilengkapi dengan gambar-gambar yang sesuai dengan produk yang dijual. Yang menjadi m